> Warung Bebas

Cara Agar Blog atau Website Loadingnya Cepat

Pernahkah sobat Membuka Blog / website, tapi loading nya lelet atau lama? hal itu bisa aja terjadi karena ada beberapa faktor. rata - rata pengunjung sekarang sangat senang dengan website /blog yang loading nya cepat. sehingga mereka akan datang lagi ke website kita.


Nah, sekarang saya akan memberikan Tips Kecil Buat sobat tentang Cara Mempercepat Loading Sebuah Web / Blog..  


1. Pikirkan Dulu Kegunaan nya Sebelum Membuat Blog / Website.. Jika kita akan mencari uang dari sebuah    blog, Tentu akan banyak dipajangi Iklan.. itulah yang membuat loading nya agak berat, sedangkan, bagi yg membuat sebuah Web hanya Untuk Sekedar Main - Main atau Sharing ajja Itu Beda Lagi Masalah nya.. :D


2.  Tentukan Template Blog Yang Tepat & Sesuai. Maksud nya Disini, Jika sobat untuk memilih menggunakan template hasil download, usahakan ukuran nya tidak melebihi 60-70kb saja.. Lebih Kecil SIZE template nya, lebih cepat loadingnya,


3.  Kurangi Widget Yang Tidak Perlu. Seperti Jam, Kalender, Link Streaming atau yang lain nya.. karena saya yakin, komputer yang digunakan pengunjung sudah berisi JAM, Kalender dan sebagainya..


4.  Hindari Memasang Widget Disebelah Kiri. Nah, hal ini yang saya belum mengerti. hahaha.. larangan memasang widget disebelah kiri karena SEARCH ENGINE akan Membaca Web Kita Mulai dari Header, Didebar Kiri, Posting, Sidebar kanan dan yang terakhir adalah Footer. Jika ingin Memasang Widget di sidebar kiri, usahakan widget nya asli dari BLOGGER. seperti Profil, Popular Post DLL..


5.  Kecilkan Ukuran gambar Posting. Maksud nya, jika sobat mau memakai gambar di postingan nya, gambarnya harus di ubah / dikecilkan dulu ukuran nya.. contoh nya.. 300kb, ubah gambar tersebut menjadi 100kb kebawah,


PENTING : Jika Sobat Ingin Mengecek Kecepatan Loading Web Sobat, Silahkan Kunjungi Page Speed Online Lalu sobat Tinggal Memasukkan URL Web Sobat, lalu Pilih ANALYZE. Nilai Maksimal adalah 100. jika ukuran Web Sobat Semakin Tinggi, maka semakin cepat loading nya. 


Yap. Sekian Informasi Dari saya. semoga bermanfaat Bagi kita semua..


Salam. 
Cara Agar Blog atau Website Loadingnya Cepat 9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.
Share 'Cara Agar Blog atau Website Loadingnya Cepat' On ...

Ditulis oleh: Arya Dharma - Selasa, 01 Mei 2012

Belum ada komentar untuk "Cara Agar Blog atau Website Loadingnya Cepat"

Posting Komentar