Penyanyi 26 tahun ini sedang kebingungan. Karena, ahli astrologi mengumumkan tentang terjadinya Mercury retrogade pada 15 Juli hingga 8 Agustus mendatang. Apa yang membuatnya resah?
Seperti dilansir dari The Sun, Lady GaGa percaya bahwa fenomena alam yang membuat planet Merkurius seolah berjalan mundur ini akan membawa sial. Celakanya, GaGa sedang berada di pertengahan tur Born This Way Way Ball.
"GaGa sangat khawatir karena dia ingin tata surya berjalan normal saat dia sedang tur," ungkap salah satu sumber.
"Dia itu di bawah naungan Aries, yang identik dengan sense petualangan. Tapi ketika dia tahu bahwa Merkurius akan berjalan mundur, dia tak terlalu senang dan mulai berkonsultasi dengan tim spiritualnya," lanjutnya.
Mercury retrogade sendiri adalah fenomena alam yang terjadi sekitar 3 kali setahun. Padahal, Lady GaGa bakal memulai tur dunia pada bulan ini di kota Seoul. Apakah konsernya nanti benar-benar sial? Okee Kita Lihat saja nanti!
Konser Dunia Lady Gaga Akan Ketiban SIAL
9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Berita
dengan judul Konser Dunia Lady Gaga Akan Ketiban SIAL. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://arya96.blogspot.com/2012/04/konser-dunia-lady-gaga-akan-ketiban.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Arya Dharma - Selasa, 17 April 2012
Belum ada komentar untuk "Konser Dunia Lady Gaga Akan Ketiban SIAL"
Posting Komentar